Sambut Antusias SMP Negeri 2 Tempuran Hari Jadi Karawang Ke 389 Tahun

Sambut Antusias SMP Negeri 2 Tempuran Hari Jadi Karawang Ke 389 Tahun

Karawang, Lintaskarawang,com- Keluarga besar SMP Negeri 2 Tempuran, kecamatan Tempuran, Kabupaten Karawang, Sambut antusias mengucapkan Hari Jadi Karawang ke 389 Tahun.

Ucapan Selamat Hari Jadi Karawang, bersama diucapkan dalam video berdurasi 00.8 detik yang disuarakan oleh Kepala sekolah SMP Negeri 2 Tempuran dan para staf guru,tata usaha serta komite sekolah.

Harapan bersama keluarga besar SMP Negeri 2 Tempuran.

“Semoga Karawang semakin Jaya dan menjadi Kota yang damai”, Kamis (8/9/2022).

“Waluya, Tohaga, Raharja”

(Red)